
Untuk Nenek
Mendengarkan lagu kabar terakhir di taman stasiun Cimahi. Aku mengelilingi kosong angin yang dipajangi daun-daun berwarna tanah. Bapak tukang sapu merawat rerumputan... Read more.

Di Hadapan Roti dan Kopi
Pagi sekali–antara kini dan pagi-pagi yang terlewati. Di luar kamar ku sering sekali ibu-ibu itu kehilangan niat pergi belanja. Alih-alih membeli sayuran, ia selalu... Read more.

Menjadi Peran Utama di Kehidupan yang Bajingan
Di satu malam, saya bertamu ke kosan adik angkat perempuan tidak dengan tujuan apa-apa selain bersilaturahmi, kemudian membicarakan persoalan-persoalan klasik orang... Read more.

Bekas Cambuk
Bekas Cambuk Seseorang tengah mengetuk-ngetuk jendelamu Kapan kau akan membukanya setelah sekian lama? Kau memang masih dalam buaian trauma masa silam Seorang lelaki... Read more.

Sepi yang Melecehkan
Sepi yang Melecehkan Di atas bantal yang sendu kau telanjangi aku; kau lucuti pakaian dalamku, lepas semua penutup tubuh. Kulit-kulit merinding dan bibirku kaku.... Read more.

Pilihan yang Menggoda
untuk Hndk Mahasiswa dihadapkan dua payudara, ia punya satu mulut untuk menghisap salah satunya. Masing-masing payudara punya rasa. Sebelah kiri rasa tanggung jawab... Read more.

Menudung Sajikan Iman
Kau pergi ke dapur dan meninggalkan pria itu di kamar. Melihat makanan di meja Lalu bertanya "mengapa kita tidak pernah menudung sajikan iman sehingga mudah dicuri... Read more.

Lulus dari Pesantren, Saya Kaget dengan Pergaulan di Luar Pondok
Kebiasaan terpisah dari lawan jenis di pesantren selama enam tahun—dalam konteks ini dengan teman perempuan, menjadikan keadaan berkerudung dan tidak bersentuhan... Read more.
